Subscribe ke YouTube channel kami
Kategori » Firman » Merasa Cukup
Saya pernah mendengar pemaparan menarik tentang bagaimana pendekatan kita terhadap merasa cukup. Ada orang berlimpah harta tetapi tidak pernah merasa cukup bahkan selalu merasa kekurangan. Sebaliknya, ada orang miskin yang hidupnya sederhana namun ia berbahagia dengan kecukupannya. Kalau kita ke tempat kerja naik motor, lalu menoleh kepada orang yang berdesak-desakan naik bis, maka kita bersyukur karena kita merasa lebih baik dari mereka dan merasa berkelimpahan.
Bagikan video ini via Facebook, Twitter, Email atau WhatsApp